30 December 2012

pengertian benar, pembenaran, dan kebenaran

Askm, salam hangat buat para sobat blogger semua, kangen banget rasanya sama blog saya yang unyu-unyu ini lama ga dibuka banyak comment yang masuk, maklum lagi sibuk kuliah dan program ICT, kali ini saya akan berbagai tentang makna benar, pembenaran, dan kebenaran didalam filsafat ilmu karena ini menyangkut tugas kuliah saya di Magister Manajamen Pendidikan ya langsung aja  saya share diblog langsung aja yach!!!
jadi yang dimaksud dengan benar adalah sebuah kata dasar yang memilki unsur-unsur kebenaran dan memiliki pernyataan yang menegaskan bahwa di dalam sebuah pengetahuan tersebut mempunyai atau mengandung konsistensi, hubungan, logika antara subyek – obyek, ide – realita, konsep – fakta, standar - perilaku didalamnya, dan kebenaran adalah sebuah pengetahuan yang dimana mengkaj dan mempunyai pernyataan benar, baik secara kualitas mutu, sifat, hubungan, dan nilai, yang dimaksud dengan mutu adalah tingkat/derajat didalam sebuah pengetahuan yang sedang dikembangkan dari biasa, luar biasa, bermetode, tidak memiliki metode, dogmatis, relative, sedangkan sifat adalah sebuah cara membangun dan mengembangkan pengetahuan iderawi, akal budi, intuitif, otoritas/keyakinan dan yang dimaksud dengan  hubungan adalah suatu kebenaran yang memiliki keterkaitan dengan pengetahuan lainnya seperti subyek dan  obyek yang memiliki keterkaitan yang erat, dan yang dimaksud dengan nilai adalah sebuah kebenaran yang memiliki seperangkat sikap/keyakinan yang disetujuinya  meliputi kejujuran, obyektivitas, validitas, reliabilitas. Serta yang dimaksud dengan kebenaran adalah sebuah ungkapan yang menunjukkan penegasan bahwa pengetahuan memiliki beberapa unsur-unsur kebenaran seperti konsisten, memiliki hubungan, memiliki manfaat, pernyataan tersebut berisi penguatan mendemontrasikan  kesahihan formal dan memperjelas argumen-argumen atau statement tentang pengetahuan tersebut yang mengandung nilai  unsur kebenaran.
semoga bermanfaat ya sobat...
salam hangat,
smartblogkoe[at]gmail[dot]com

No comments: