12 February 2012

Perbedaan IP Statik dan IP Dynamic

Salam hangat buat para blogger semua, kali ini saya akan memberikan sedikit ilmu yang insyalloh bermanfaat untuk kita semua yaitu tentang perbedaan IP Static dan IP Dynamic.
IP Static merupakan alamat IP yang diberikan /ditentukan secara manual oleh administrator/pengguna komputer pada saat itu (peralatan menggunakan TCP/IP). Sedangkan
IP Dynamic merupakan alamat IP yang diberikan secara otomatis oelh sistem DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol) setiap kali komputer dihidupkan.


Semoga ilmu yang saya sampaikan bermanfaat untuk kita semua, Terima kasih
Salam...
Smartblogkoe[at]gmail[dot]com

3 comments:

Mercury said...

ikut gabung y pak ???

Mercury said...

ikut gabung y pak ??

Unknown said...

@Mercury: boleh silahkan... kalo ada yang kurang boleh share ksni...